Kamis, 22 September 2011

color theory ONE !

ini dia lah pelajaran yang menugaskan membuat blog , hehehe :P , banyak banget yang bilang DKV adalah jurusan yang susah dan banyak tugas , dan aku sudah merasakannya , baru masuk minggu awal saja sudah banya tugas , tapi mungkin memang itulah yang memberikan ciri khas DKV , hehe
Pak Santo Tjhin adalah dosen dari color theory , ia terlihat sangat berpengalaman dari berbagai bidang , bahkan ia pun menguasai hipnotherapi , ia berbicara banyak tentang bidang pekerjaannya dan semua tentangnya , bahkan hingga istrinya yang merupakan orang asing yang berasal dari Jepang .


di pertemuan awal Pak Santo hanya bercerita dan melakukan perkenalan singkat , maka kita disuru membuat blog yang merupakan ringkasan materi dari pertemuan pertama hingga selesai .


COLOR atau kita sebut WARNA ! gamungkin jauh dari kehidupan kita , semua yang ada di dunia ini terdiri dari warna , bahkan pasti kehidupan akan terasa hampa tanpa adanya warna  . Karena warna punya kekuatan THE POWER OF COLOR


contoh yang disebutkan Pak santo adalah :


contoh pertama -->
kalo ada perempuan sexy memakai pakaian ketat bewarna merah dan perempuan yang lain memakai pakaian ketat bewarna hitam , maka yang  eye catching  dan menjadi pusat perhatian adalah yang memakai pakaian bewarna merah , why ? karena itulah kekuatan dari warna


contoh ke dua -->
saat kita memilih warna billboard untuk mengiklankan sesuatu barang dan kita memilih warna abu-abu , apakah orang akan tertarik untuk melihat ? the answer is NO , kenapa ? karena warna abu-abu adalah warna nanngung , hitam engga , putih engga , dan itu yang membuat orang tidak tertarik untuk melihat . maka itulah kita mempelajari warna , karena setiap warna memiliki artinya sendiri dan memiliki power yang berbeda.

first : kenalan !

ini adalah post pertama , bahkan blog yang pertama kali ku buat . bingung ! yap itu dia yang kurasakan , aku buat blog ga berhasil berhasil dirumah , dan akhirnya dengan bantuan teman temanku dan komputer yang tersedia di perpustakaan kampus akupun berhasil membuatnya , yeayy ! hehe
sebelumnya let me introduce my self , aku Martha Novira , anak DKV Universitas Multimedia Nusantara , tahun ajaran 2011 , it means maba yang baru aja bergabung dalam unit kemahasiswaan , hehehe
Banyak banget perbedaan antara kuliah dan sekolah . Kuliah benar benar memperlihatkan jati diri kita masing masing karena semua serba sendiri , maka kita dituntut untuk mandiri . Itulah yang membuat aku membutuhkan waktu untuk baradaptasi dengan situasi sekarang .

Dulu aku sekolah di Santa Ursula BSD , bukan hanya SMA melainkan dari TK , mungkin separuh dari kehidupanku kuhabiskan disana #lebay hehehe
Sekolahku bisa dibilang sekolah yang disiplin banget , bahkan peraturan sekolah yang terus di ubah dan ditambah uda buat aku bosan , ga boleh ini ga boleh itu , banyak banget dhe . Tapi secara ga langsung itulah yang membangun jati diri ku , jadi lebih menghargai waktu , lebih menjaga kebersihan , bertingkah laku sopan dan banyak lagi , dan mungkin itu adalah modal yang diberikan dari sekolahku  #bangga hehehe
namun dibelakang itu semua tentu temanlah yang berperan besar , tanpa teman rasanya sendiri ga bisa ngobrol , jadi berasa ansos :P nahh makanya aku pengen kenalan ama banyak orang ,       SALAM KENAL SEMUANYA !!